Selain Ditunjuk Jadi Ketua Tim Hukum, Eks Ketua Bawaslu Jeneponto Siap Memenangkan Paris Yasir di Pilkada

    Selain Ditunjuk Jadi Ketua Tim Hukum, Eks Ketua Bawaslu Jeneponto Siap Memenangkan Paris Yasir di Pilkada
    Calon Bupati Jeneponto, H. Paris Yasir, SE.,MM menunjuk Eks Ketua Bawaslu Jeneponto, Saiful, SH.,MH sebagai ketua Tim Hukum Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jeneponto tahun 2024 (foto: Indonesiasatu-Syamsir).

    JENEPONTO - Calon Bupati Jeneponto, H. Paris Yasir, SE., MM menunjuk Eks Ketua Bawaslu Jeneponto, Saiful, SH., MH sebagai ketua Tim Hukum Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jeneponto tahun 2024.

    Melalui via telephone, Saiful membenarkan bahwa dirinya telah ditunjuk oleh Paris Yasir selaku ketua tim hukumnya di Pilkada Jeneponto

    "Ya tentu saya dengan senang hati menerima tawaran ini, apalagi beliau H. Paris kan sahabat saya dan saya juga kenal baik dengan beliau, " ucap Saiful kepada media, Jumat (24/05/2024). 

    Eks Ketua Bawaslu Jeneponto tersebut mengatakan, H. Paris Yasir satu-satunya calon bupati Jeneponto yang datang di rumah bersilaturahmi dan menawarkan untuk menjadi ketua tim hukumnya di Pilkada.

    "Ya alhamdulillah sambil kita bincang-bincang, beliau meminta ke saya untuk menjadi ketua tim hukumnya, tentu ini saya anggap sebuah penghargaan, " terangnya.

    Saiful berkomitmen tak hanya mengawal dari sisi hukum saja. Namun juga, ia siap membantu memenangkan H. Paris Yasir di Pilkada Jeneponto dengan segala kemampuan dan sumber daya yang dimilikinya.

    Selain itu, tentu hal-hal lain juga sudah menjadi tugas dan kewajibannya. Baik terkait persoalan-persoalan sengketa di penyelenggaraan pemilukada maupun terhadap lembaga-lembaga lain.

    "Saya kira dengan pengalaman yang saya miliki selama ini cukuplah sebagai modal untuk mendampingi beliau, " tutupnya (*). 

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Sikapi Penilaian PANRB dan Ombudsman RI,...

    Artikel Berikutnya

    Gelar Pleno, NasDem Usung Paris Yasir Berpasangan...

    Berita terkait

    Suasana Perayaan Idul Adha 1445 H, Jemaah An-Nadzir di Kabupaten Gowa Berlangsung Khidmat
    Gelar Pleno Terbuka Rekapitulasi DPHP, Camat Tamalatea Apresiasi Kinerja PPK dan PPS
    KPU Jeneponto Resmi Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Besok, 40 Caleg Terpilih Dilantik di Gedung DPRD Jeneponto, Kabag Faizal Agung: Rapat Paripurna Dipimpin Ketua Lama
    Hari Ini, 1092 Pantarlih di Jeneponto Serentak Door To Door Lakukan Coklit Data Pemilih untuk Pilkada 2024
    Hari Kedua Program TMMD Ke-122 Kodim 1425 Jeneponto, TNI Bongkar Rumah Warga di Desa Tuju
    Pemda Jeneponto Serahkan Sertifikat Tanah Seluas 10 Hektar untuk Pembangunan Mako Brimob di Boyong
    LBH Suara Panrita Keadilan Dukung LSM Gempa Indonesia Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi di SPBU Tarowang Jeneponto
    Dukungan Terus Mengalir, Paslon Bupati Paris - Islam Tunjukkan Gaya Politik Merangkul dan Makin Dicintai Rakyat
    DPD Laskar 99 Bawakaraeng Jeneponto Serahkan Bantuan Kemanusiaan kepada Korban Kebakaran di Desa Bontojai
    Kawal Putusan MK, IMM dan OKP Gelar Aksi Damai di Kantor DPRD Jeneponto, Demonstran Disambut Hangat
    Perkuat Kolaborasi Aksi Antar Pemkab dan PP, Pj Bupati Jeneponto Temui Kemenparekraf RI, Ini yang Dibahas
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    Hadapi Pilkada Serentak, Panwascam Tamalatea Gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif, Petik Surah Az-Zalzalah
    LBH Suara Panrita Keadilan Dukung LSM Gempa Indonesia Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi di SPBU Tarowang Jeneponto

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna

    Tags